Materi Training EMIS 4.0 bagian Dashboard dan Menu - OPMA BAWEAN
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Materi Training EMIS 4.0 bagian Dashboard dan Menu


Aplikasi EMIS 4.0 yang digunakan oleh madrasah terus mengalami perubahan dalam menyempurnakan fitur-fitur yang ada di dalamnya. Berikut merupakan Materi Training EMIS 4.0 bagian Dashboard dan Menu.


1. Standarisasi nama & urutan pada menu dan dashboard

Urutan pada menu di laman dasbord sebegai berikut:
  • Kelembagaan
  • Sarana Prasarana
  • Siswa
  • Guru dan Tendik
  • Rombongan Belajar
  • Monitoring, dan
  • Konfirmasi

2. Pengelompokan pada Notifikasi untuk memudahkan pencarian

Perubahan pada notifikasi terjadi di akun Operator Lembaga, Kepala Lembaga dan Akun Kemenag, perubahan notifikasi ini di tujukan agar user lebih mudah membedakan kategori di setiap notifikasi. Terdapat 5 tab kategori dimana masing-masing tab memiliki total jumlah notifikasi per kategori

3. Perubahan urutan informasi box (Jumlah Rombel dan GTK)

Urutan posisi yang awalnya adalah Jumlah Rombel dan Jumlah GTK diganti menjadi Jumlah GTK dan Jumlah Rombel, perubahan ini berlaku untuk seluruh Dashboard Operator Lembaga, Kepala Lembaga, Kemenag Kota/Kab, Kemenag Provinsi dan Kemenag Pusat.

Penyebab Perubahan Jumlah Siswa

Ada pertanyaan tentang jumlah siswa di dasbord berbeda dengan di daftar siswa. Jawabannya ialah bahwa ada schedule terkait update perhitungan jumlah data siswa di dashboard, sehingga dimungkinkan terdapat perbedaan dengan daftar siswa. Perbedaannya seharusnya tidak signifikan.

Materi Training EMIS 4.0 bagian Dashboard dan Menu

Materi perbuahan di atas dapat didownload pada Power Point berikut,



Semoga bermanfaat.

Post a Comment for "Materi Training EMIS 4.0 bagian Dashboard dan Menu"